Results for 'stres'

4 found
Order:
  1. DEFINISI RESILIENSI UNTUK PENELITIAN STRES.Ni Putu Wulan Purnama Sari & Minh-Hoang Nguyen - manuscript
    Paparan stres tidak bisa dihindari dalam kehidupan kita sehari-hari. Kebanyakan orang mungkin pernah mengalami setidaknya satu stres yang ekstrem (misalnya: situasi traumatis yang berpotensi mengancam jiwa) yang dapat menyebabkan dampak buruk yang serius pada kesehatan mental mereka [1]. Oleh karena itu, resiliensi menjadi isu penelitian yang penting di kalangan peneliti di bidang ilmu kedokteran, kesehatan mental, dan ilmu pengetahuan secara umum untuk dapat membantu orang lain dalam meningkatkan kemampuan untuk menahan stres. Salah satu langkah terpenting untuk dapat (...)
    Download  
     
    Export citation  
     
    Bookmark  
  2. ALAM MAMPU MENGELUARKAN STRES DARI OTAK.Tam-Tri Le & Ni Putu Wulan Purnama Sari - manuscript
    Kedekatan dengan alam pada umumnya dianggap bermanfaat bagi kesejahteraan seseorang. Bukti dari pengamatan ilmiah, serta penilaian diri sendiri berdasarkan pengalaman, menunjukkan efek “kegembiraan” dari paparan terhadap alam. Berjalan-jalan di hutan dikatakan bisa menenangkan pikiran. Tapi, bagaimana itu bisa terjadi? Penelitian terbaru di bidang ilmu saraf membantu menjelaskan hal ini. Tinggal di daerah perkotaan dapat menimbulkan stres akibat kebisingan, polusi, dan persaingan. Amigdala memainkan peran penting dalam pemrosesan stres dan mengelola respon terhadap ancaman emosional di otak manusia. Mereka yang (...)
    Download  
     
    Export citation  
     
    Bookmark  
  3. BAIK DAN BURUKNYA MEMILIKI HEWAN PELIHARAAN.Minh-Hoang Nguyen & Ni Putu Wulan Purnama Sari - manuscript
    Di media sosial, kita mungkin menemukan video dan gambar hewan peliharaan yang sangat lucu sehingga dapat menghilangkan stres dan membuat kita tersenyum. Tapi, tahukah Anda kalau hewan peliharaan bisa memberi manfaat lebih bagi manusia selain sekadar menghilangkan stres? Sebuah studi mengenai hubungan hewan peliharaan dan kesehatan manusia menunjukkan bahwa kepemilikan hewan peliharaan dan interaksi dengan hewan peliharaan berhubungan dengan berbagai hasil yang menguntungkan secara fisik [1]. Misalnya, penelitian terhadap 618 sampel di Amerika Serikat menemukan bahwa remaja yang memiliki (...)
    Download  
     
    Export citation  
     
    Bookmark  
  4. Munca emoțională, înger sau demon?Nicolae Sfetcu - manuscript
    Lucrul cu emoțiile reprezintă încercarea de a schimba nivelul sau calitatea unei emoții, fiind definit ca managementul propriilor emoții sau munca depusă în efortul de a menține o relație. Munca emoțională poate fi definită ca o formă de reglare emoțională în care angajații trebuie să afișeze anumite emoții ca parte a muncii lor și să promoveze obiectivele organizaționale. Un astfel de control organizațional al emoțiilor poate duce la suprimarea sentimentelor prin disonanță emoțională, percepții relaționale modificate, modele de comunicare schimbate și (...)
    Download  
     
    Export citation  
     
    Bookmark